Undangan Manasik dan Istigosah

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh… Alhamdulillah diawal tahun 1446 Hijriah. Sahabat Haramain akan melaksanakan Manasik dan Istigosah bersama Calon Tamu Allah yang akan melaksanakan Ziarah ke Baitullah di awal bulan September.

Undangan ini juga kami buka untuk Umum dan Alumni yang telah melaksanakan Ziarah ke Baitullah bersama Sahabat Haramain. Jadikan Silaturahim ini sebagai bentuk rasa syukur kita kepada Allah dan untuk terus menyambung tali silaturahim. Insya Allah Manasik dan Istigosah akan dilaksanakan pada :

Hari, Tanggal : Ahad, 11 Agustus 2024

Pukul : 07.00 WIB – Bahagia

Lokasi Acara  : Hotel Alhambra. Jl. Tasik – Garut Samping Rumah Sakit Umum Rancamaya Singaparna

Pembimbing Manasik : Al Mukarom H. Iqbal Amrillah (Pimpinan Pesantren Riyadul Muttaqin)

Untuk hal ini ijinkan kami memuliakan tamu undangan agar yang hadir dapat kami berikan pelayanan terbaik. diharapkan untuk semua tamu undangan dapat mengisi formulir kehadiran yang kami siapkan dibawah ini. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

 

Sahabat Haramain

Formulir Daftar Hadir
Jika Hadir, kami mohon untuk hadir tepat waktu

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

SEMUA BISA UMRAH – Kemudahan Dan Kenyamanan Prioritas Kami

Kontak Informasi

Admin 1 : H. Taufik Cahyadin

Layanan

Sertifikat Umroh

Titip Do'a di Baitullah

Badal Umroh

Kantor

PT. Bidayatus Salamil Insani

bsitourntravel@gmail.com

Kersanagara, Kec.Cibereum

Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46196

© 2023 Created with Bsi Tour N Travel